Pj Bupati Barut Bantah Pj Sekda Barut Mengundurkan Diri

By deliklapan.com - Selasa, 1 Oktober 2024 | 10:34 WIB | 388 Views

MUARA TEWEH – Pj Bupati Barut, Drs Muhlis membantah terkait adanya isu yang beredar mengenai Pj Sekda Barut, Drs Jufriansyah yang mengundurkan diri dari jabatannya.

“Informasi itu tidak benar, jadi Pj Sekda membuat surat bahwa beliau itu kemarin sudah selesai waktu jabatannya sehubungan dengan berakhirnya masa jabatan Pj Bupati. Namun setelah masa jabatan dirinya di perpanjang sebagai Pj Bupati, maka jabatan Pj Sekda Barut juga dilakukan diperpanjang masa jabatan dan kemarin juga beliau sudah oke.

Menurutnya, karena masa jabatan ini diperpanjang, maka tidak perlu adanya pelantikan kembali, atau hanya dilakukan perpanjangan SK terhadap Pj Sekda Barut.

“SK sudah diserahkan, jadi langsung jalan saja tidak perlu pelantikan sehingga tetap berjalan atau tetap berlanjut,” tuturnya.(ard)

Banner-Topa

Berita Terkait

Berita Terbaru

Nov 13, 2024

Optimalkan Pelayanan Kesehatan Kepada  Masyarakat 

Puruk Cahu – Dalam momentum peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN)…

Nov 13, 2024

Dewan Mura Berharap Masyarakat Rasakan Hasil Pembangunan

Puruk Cahu – Anggota DPRD Murung Raya (Mura), Rumiadi mengharapkan…

Nov 12, 2024

Sekwan Mura Jelaskan Proses Pengganti Antar Waktu Anggota DPRD Mura yang Mundur

Puruk Cahu – Diketahui terdapat dua nama Anggota DPRD Murung…

Nov 12, 2024

Sekwan Murung Raya Berharap Proses Pelantikan Pimpinan DPRD Mura Diproses Cepat

Puruk Cahu – Sekretaris Dewan (Sekwan) DPRD Murung Raya (Mura),…

Nov 12, 2024

Perangkat Desa Harus Ciptakan SDM yang Unggul

Puruk Cahu – Kemampuan sumber daya manusia (SDM) yang unggul…

Nov 11, 2024

Pemuda Diminta Terlibat Aktif dalam Kegiatan Positif 

PURUK CAHU – Anggota DPRD Murung Raya (Mura), Rejikinoor mengajak para…