Resepsi Pernikahan Deden dan Bunga Jadi Simbol Kebersamaan Kalteng

By deliklapan.com - Minggu, 26 Oktober 2025 | 11:01 WIB | 422 Views

Palangka Raya, 26 Oktober 2025 – Resepsi pernikahan putra Gubernur Kalteng di Kalawa Convention Hall menjadi ajang silaturahmi besar para pemimpin daerah.

Bupati Barito Utara H. Shalahuddin dan Wakil Bupati Felix Sonadie Y. Tingan hadir membawa doa restu dari masyarakat Barito Utara.

Bupati mengatakan, kebersamaan yang terjalin dalam acara ini mencerminkan semangat satu Kalimantan Tengah yang solid dan harmonis.

“Kita semua adalah bagian dari keluarga besar Kalteng. Semoga silaturahmi ini terus terjaga,” ucapnya.

Acara berjalan penuh kehangatan, diiringi musik dan nuansa adat khas Dayak.

Ribuan tamu memadati tempat acara hingga malam hari.(Ard)
Sumber: Humas Barut

Banner-Topa

Berita Terkait

Berita Terbaru

Nov 20, 2025

Sukses Digelar, 33 Pejabat Ikuti Uji Kompetensi JPT Pratama Kabupaten Murung Raya

Print 🖨PURUK CAHU – Pemerintah Kabupaten Murung Raya (Mura) dalam…

Nov 20, 2025

Pemkab Mura Raih Penghargaan Atas Penanggulangan Kemiskinan

Print 🖨PURUK CAHU – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Murung Raya (Mura)…

Nov 19, 2025

Bupati Murung Raya Hadiri Rakornas Kepegawaian Tahun 2025

Print 🖨PURUK CAHU – Bupati Murung Raya (Mura), Heriyus menghadiri…

Nov 18, 2025

Pemkab Mura Kembali Usul Program Listrik Desa 2026

Print 🖨PURUK CAHU – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Murung Raya (Mura),…

Nov 16, 2025

Bupati dan Wabup Mura Hadiri Pembukaan MTQH Tingkat Provinsi Kalteng

Print 🖨PURUK CAHU – Bupati Murung Raya (Mura), Heriyus didampingi…

Nov 16, 2025

Bupati Mura Hadiri Pawai Taaruf MTQH Ke-XXXIII Tingkat Provinsi Kalteng

Print 🖨PURUK CAHU – Bupati Murung Raya (Mura), Heriyus menghadiri…