TPID Barito Utara Diminta Aktif Pantau Harga Bahan Pokok

By deliklapan.com - Senin, 27 Oktober 2025 | 11:02 WIB | 396 Views

Muara Teweh, 27 Oktober 2025 – Dalam Rakor Pengendalian Inflasi Nasional, Mendagri Tito Karnavian meminta seluruh Tim Pengendali Inflasi Daerah (TPID) untuk aktif turun ke lapangan memantau harga bahan pokok.

Bupati Barito Utara, H. Shalahuddin, menyatakan pihaknya telah berkoordinasi dengan TPID setempat untuk memastikan pasokan barang aman.
“TPID harus hadir di tengah masyarakat agar setiap perubahan harga bisa segera direspons,” ujarnya.

Kegiatan rakor tersebut turut membahas sinergi antara pemerintah daerah dan pelaku usaha dalam menjaga stabilitas harga.
Bupati Shalahuddin berharap dengan langkah cepat dan terukur, inflasi di Barito Utara dapat terus ditekan hingga akhir tahun.(Ard)

Sumber : Humas Barut

Banner-Topa

Berita Terkait

Berita Terbaru

Nov 20, 2025

Sukses Digelar, 33 Pejabat Ikuti Uji Kompetensi JPT Pratama Kabupaten Murung Raya

Print 🖨PURUK CAHU – Pemerintah Kabupaten Murung Raya (Mura) dalam…

Nov 20, 2025

Pemkab Mura Raih Penghargaan Atas Penanggulangan Kemiskinan

Print 🖨PURUK CAHU – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Murung Raya (Mura)…

Nov 19, 2025

Bupati Murung Raya Hadiri Rakornas Kepegawaian Tahun 2025

Print 🖨PURUK CAHU – Bupati Murung Raya (Mura), Heriyus menghadiri…

Nov 18, 2025

Pemkab Mura Kembali Usul Program Listrik Desa 2026

Print 🖨PURUK CAHU – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Murung Raya (Mura),…

Nov 16, 2025

Bupati dan Wabup Mura Hadiri Pembukaan MTQH Tingkat Provinsi Kalteng

Print 🖨PURUK CAHU – Bupati Murung Raya (Mura), Heriyus didampingi…

Nov 16, 2025

Bupati Mura Hadiri Pawai Taaruf MTQH Ke-XXXIII Tingkat Provinsi Kalteng

Print 🖨PURUK CAHU – Bupati Murung Raya (Mura), Heriyus menghadiri…